Polresta Depok Bagikan Helm Kepada Kaum Millennial Dalam Rangka "Police Goes To School"

SHARE:

Depok, CFDI  – Anggota Satlantas Polresta Depok melakukan kegiatan bagi-bagi helm dalam rangka " Police Goes To School" . Kasat ...

Depok, CFDI – Anggota Satlantas Polresta Depok melakukan kegiatan bagi-bagi helm dalam rangka "Police Goes To School". Kasat Lantas Polresta Depok Kompol Sutomo mengatakan anggota dipimpin Kanit Dikyasa Polresta Depok AKP Rasman melakukan blusukan ke sejumlah sekolah.


“Ada dua sekolah yang didatangi anggota yaitu SMA Yaspen Tugu Ibu dan SMAN 2 daerah Sukmajaya. Selain memperkenalkan peraturan lalu lintas kepada pelajar anggota sekaligus MPLS ke sekolah,” ujar Kompol Sutomo saat dikonfirmasi.

Kaum Milenial seperti pelajar ini lanjut Kompol Sutomo sejak dini mesti diajarkan untuk tertib berlalulintas demi menjaga keselamatan di jalan.

“Faktor utama kecelakaan di jalan salah satunya out of control, hal ini karena masih kurang tertib pengendara di jalan terhadap tidak menaati rambu-rambu lalu lintas,” tambah Kompol Sutomo.

Dengan ada pemberitahuan wawasan terhadap undang-undang lalu lintas sebagai mesti dijalankan adalah salah satu tujuan untuk mengurangi angka kecelakaan dijalan. “Kita berharap sebagai generasi milenial dapat menjadi pelopor mewujudkan Kamtertibcarlantas di jalan,”tutup Kompol Sutomo.

Terpisah Wakil Kepala Sekolah (Wakesek) SMA Bidang Kesiswaan SMA Yaspen Tugu Ibu, Ari Murwanto menambahkan keberadaan anggota polisi ditengah pelajar sekaligus selama mada MPLS diikuti sekitar 252 siswa sangat bermanfaat dan menambah ilmu pengetahuan khususnya untuk lalu lintas.

Pemberian materi seputar lalu lintas, Ari juga polisi melakukan Safety Reding bagaimana cara mengendarai kendaraan bermotor dengan baik dan benar.

“Di sela acara anggota membagi-bagikan helm secara gratis dengan tanya jawab seputar lalu lintas. Antusias pelajar begitu baik dan menerima dengan sungguh-sungguh setiap pembekalan materi yang diberikan polisi,” tutupnya. (pmjdotinfo)

COMMENTS

Unduh Aplikasi Kami

Unduh Aplikasi Kami di Android

Name

Bandar Lampung,3,Bandung,1,Banten,2,Bekasi,9,Car Free Day,5,CFD Lampung,5,CFD Medan,4,CFD Tuban,2,Daerah,7,Dago,1,Debat Capres,2,Depok,1,e-TLE,1,Ganjil Genap,3,GBK,1,General News,18,HBKB,1,Hoaks,1,Hukum & Kriminal,2,International,2,Jadwal,1,Jadwal dan Lokasi,1,Jakarta,56,Jakarta Selatan,5,Jawa Tengah,1,Kediri CFD Kediri,1,Kemang Raya,1,Laka Lantas,1,Lalu Lintas,4,Lampung,3,Lokasi,2,Madura,1,Medan,2,News,10,Operasi Zebra,1,Pekanbaru,2,Procedures,1,Riau,1,SaveCFDSerang,2,Sejarah,1,Senayan,1,Serang,3,Solo,1,Sudirman,2,Summarecon,2,Surabaya,1,Tangsel,1,Thamrin,12,Tilang,1,Tsunami Selat Sunda,2,Tuban,1,UMKM,1,Visi Misi,1,
ltr
item
Car Free Day Indonesia: Polresta Depok Bagikan Helm Kepada Kaum Millennial Dalam Rangka "Police Goes To School"
Polresta Depok Bagikan Helm Kepada Kaum Millennial Dalam Rangka "Police Goes To School"
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhy_w6R_3szxcHq1vb1f0bz4a_rryRCzqQoRBzE1Wia_gKoVH_ICdqXY0rcpn-OS0mgaz_HsBPRNCj5xJOp_9Rgm9Wd9M3cF-4fRsVZ83rgvHeScqfA7Z3bqJqt8h6BLDd1cDINUIxxggRe/s320/IMC.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhy_w6R_3szxcHq1vb1f0bz4a_rryRCzqQoRBzE1Wia_gKoVH_ICdqXY0rcpn-OS0mgaz_HsBPRNCj5xJOp_9Rgm9Wd9M3cF-4fRsVZ83rgvHeScqfA7Z3bqJqt8h6BLDd1cDINUIxxggRe/s72-c/IMC.jpg
Car Free Day Indonesia
http://www.carfreedayindonesia.com/2019/07/polresta-depok-bagikan-helm-kepada-kaum.html
http://www.carfreedayindonesia.com/
http://www.carfreedayindonesia.com/
http://www.carfreedayindonesia.com/2019/07/polresta-depok-bagikan-helm-kepada-kaum.html
true
5073046325017271670
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy